PENGARUH MENGHAFAL AL-QUR’AN TERHADAP PEMBENTUKAN AKHLAK SISWA DI SMP ISLAM TERPADU AR RUHUL JADID JOMBANG
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Al Qur’an merupakan mukjizat terbesar yang diturunkan Allah kepada baginda Rasulullah SAW. Baik dari segi gaya bahasa, susunannya lebih-lebih isi kandungannya yang apabila manusia menghayatinya pasti akan bertambah imannya. Tidak ada satu pun yang mampu menandingi Al Qur’an. Orang yang dengan ikhlas menghafalkankan Al Qur’an dengan tujuan itba’ Rasul maka dia mendapatkan prediket langsung dari Allah SWT yaitu sebaik-baik kalian adalah yang belajar Al Qur’an dan mengajarkannya. Dan Allah akan menuntun dan menjaga akhlaknya dari perbuatan-perbuatan yang tercela. Akhlak Rasulullah SAW adalah Al Qur’an siapapun yang berpegang teguh pada Al Qur’an dan As Sunnah maka pasti selamat dunia dan akhirat
##plugins.themes.academic_pro.article.details##

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Al Ghazali Imam, Ihya’ Ulum al Din, Juz III (Mesir : Isa Bab al Halaby, tt)
- Al Qurthubi, Tafsir Al Qurthubi, Juz VIII, (Kairo : Dar al Sya’bi, 1913 M)
- Amin M. Mayhur, dkk. Aqidah Akhlak, (Yogyakarta : Kota Kembang, 1996), cet. Ke-3
- Aminuddin, Membangun Karakter Dan Kepribadian Melalui Pendidikan Agama Islam, (Yoqyakarta : Graha Ilmu, 2006)
- Al-Hafidz Ahsin W., Bimbingan Praktis Menghafal Al Qur’an, (Jakarta : Bumi Aksara, 2005
- Al Jaziri Abu Bakar Jabir, Minhaj al Muslim, (Madinah : Dar Umar Ibn Khattab, 1976).
- AR.Zahruddin Dan Hasanuddin Sinaga., Pengantar Studi Akhlak
- Badwilan Ahmad Salim, Panduan Cepat Menghafal Al Qur’an, (Jogjakarta : DIVA Press, 2009)
- Bahreisj Salim, Terjemah Riyadhus Shalihin II, (Bandung : Al Ma’arif , 1987)
- Depag RI, Al Qur’an dan Terjemahnya, (Surabaya : Mahkota, 1989)
- Herry Bahirul Amali, Agar Orang Sibuk Menghafal Al Qur’an, (Yogyakarta, Pro You, 2013)
- I’lan Muhammad Ibn al Sadiqi, Dalil Al Falihin, Juz III, (Mesir : Mustafa al Bab al Halaby, 1971)
- Indianto s.Aji , Kiat-Kiat Mempertajam Daya Ingat Hafalan Pelajaran, (Yogyakarta: Diva Press, 2013)
- Ma’luf Lui, Kamus al-Munjid, (Beirut : al-Maktabah al-Katulikiyah, tt)
- Massul Romdoni, Metode Cepat Menghafal dan Memahami Ayat-Ayat Suci Al Qur’an: Temukan Kedamaian Kalbumu dengan Menyelami Samudra Kitab Suci, (Yogyakarta: Lafal Indonesia, 2014)
- Miskawaih Ibn, Tahdzib al Akhlak Fii al Tarbiyah, (Beirut : Dar al Kutub al Ilmiyah, 1985)
- Munawir Ahmad Warson, Kamus Al Munawwir: Arab-Indonesia Terlengkap, Cet ke-25, (Surabaya : Pustaka Progressif, 2002)
- Sa’dulloh, 9 Cara Praktis Menghafal Al Qur’an (Jakarta: Gema Insani 2008)
- Shihab M. Quraisy, Wawasan Al Qur’an, (Bandung: Mizan, 2005)
- Sjarkawi, Pembentukan Kepribadian Anak, Peran Moral, Intelektual, Emosional, dan Sosial sebagai Wujud Integritas Membangun Jati Diri, (Jakarta : PT Bumi Aksara, 2006)
- Tim Penyusun MKD IAIN Sunan Ampel, Akhlak Tasawuf, (Surabaya : IAIN Sunan Ampel Press, 2011)
- Ulum M. Samsul, Menangkap Cahaya Al Qur’an, Malang: UIN-Malang Press, 2007)
- Wahid Wiwi Alawiyah, Cara Cepat Menghafal Al Qur’an, (Jogjakarta : DIVA Press, 2014)